Bincang Pemikiran Plato

Klub Baca Pemustaka kembali menggelar Bincang Seri Filsafat di Perpustakaan Umum Kabupaten Enrekang, Jumat, 4 Oktober 2019. Kali ini yang menjadi pemantik ialah Dedi Setiawan (Presma STKIP Muhammadiyah Enrekang). Bincang yang berlangsung pada pukul 14.00 ini dihadiri 11 orang dari kalangan mahasiswa. Secara bergantian, mereka berbagi pengetahuan terkait riwayat dan pemikiran Plato. Dedi Setiawan memberikan…

Baca selengkapnya

Bertanya Pada Diri dan Kritis Pada Digital

Bincang Buku “Socrates Cafe: Bijak, Kritis, dan Inpiratif Seputar Dunia & Masyarakat Digital” di Perpustakaan Umum Kabupaten Enrekang (26/7/2019) dihadiri 8 orang peserta klub baca. Kali ini yang menjadi pembahas adalah Irsan (pustakawan Dispustaka). Sebagai pengantar, ia menguraikan isi buku Socrate Cafe. Ulasnya, buku Syahrul Mauludi ini semacam ajakan bagi generasi dan masyarakat digital untuk…

Baca selengkapnya

Bersua Dengan Sejumlah Ide Tentang Membaca

Bertempat di Aula Dispustaka, Diskusi Membaca dengan topik “Sinergi dan Strategi Massenrempulu Membaca” (5/6/2019) dihadiri oleh para mahasiswa, pemuda, pegiat literasi/TBM, dan para pustakawan. Dalam diskusi tersebut hampir semua peserta membagikan ide dan masukan terkait dorongan membaca. Diskusi ini dilaksanakan untuk menampung ide-ide dan pengalaman peserta yang bisa dipraktikkan untuk mendorong tumbuhnya membaca. Selain itu,…

Baca selengkapnya

Pekan Literasi 2019

Dispustaka Enrekang akan mengadakan kegiatan Pekan Literasi 2019. Beberapa item kegiatan yang diadakan diantaranya: 1. Workshop Menulis Artikel 2. Short Course Menulis Puisi 3. Workshop Ekonomi Digital 4. Workshop Story Telling 5. Workshop Video Jounalism 6. Pendidikan Pemustaka: Motivasi Membaca 7. Lomba Mewarnai Tingkat TK/PAUD 8. Lomba Pidato Literasi Tingkat SLTP 9. Lomba Cipta dan…

Baca selengkapnya

Di Jeruji Menulis

Lewat imajinasilah, seseorang akan menembus ruang yang kedap. Jeruji yang sempit mungkin tak ubahnya ilusi. Di ruang terbatas orang bisa saja melakukan sesuatu yang melampaui batas. Resepnya, menulislah! Banyak tulisan yang lahir dari penjara. Entah karena penulis yang dipenjara, atau bukan siapa-siapa. Karena menulis bukanlah soal siapa dia, tapi menulis di ruang terbatas adalah cara…

Baca selengkapnya