Irsan

Di Enrekang, Hegemoni pun Tak Pernah Usai Dibincangkan

“Sebab kita ada dalam jaring-jaring hegemoni, justru ketika kita berbincang di Perpustakaan Umum Kabupaten Enrekang” Chat Firawan masuk di grup Kemah Pustaka, katanya ia sudah siap membahas Pokok-pokok Pemikiran Antonio Gramsci. Respon itu pun disambut oleh beberapa rekannya yang juga menjadi pembahas di bab-bab sebelumnya dari Buku Pendidikan Posmodern: Telaah Kritis Pemikiran Tokoh Pendidikan karya…

Baca selengkapnya

60 Tahun Enrekang, Ikut Menyonsong Generasi Emas

oleh Irsan Sejak berlakunya kewenangan otonomi daerah di Indonesia, kabupaten/kota menggelorakan kemandirian dan antusias dalam mengembangkan identitas lokal, termasuk kabupaten Enrekang. Peluang pemerintah daerah dalam melaksanakan program strategis dan khas kini dapat kita saksikan dengan terbuka hari ini. Hal ini pun disambut masyarakat dalam partisipasinya pada ruang yang diselenggarakan secara demokratis.

Baca selengkapnya

Mobilisasi Pengetahuan Melalui Perpustakaan Digital Enrekang di Era Disruptif

Pengetahuan tidak lagi hanya dapat dijumpai di perpustakaan atau dalam pustaka tercetak. Tetapi kini merambah ke format digital yang saat ini dominan digandrungi masyarakat, khususnya generasi millennial (digital native). Hal ini tidak lepas dari disrupsi digital yang memberikan dampak yang signifikan pada berbagai aspek, termasuk perpustakaan yang dikelola secara konvensional. Tak hanya itu, internet menjadi…

Baca selengkapnya