TOBANA

Oleh Musdin Musakkir “Barangsiapa meringankan satu kesusahan orang mukmin dari kesusahan-kesusahannya di dunia, maka Allah akan meringankan satu kesusahan dari kesusahan-kesusahan pada hari kiamat. Barangsiapa yang memberi kemudahan kepada orang yang dalam kesulitan, Allah akan memberi kemudahan kepadanya di dunia dan di akhirat. Barangsiapa menutup aib orang muslim, maka Allah akan menutup aibnya di dunia…

Baca selengkapnya

Buku Versus Gadget

Oleh Wahyuni Di era digital seperti saat ini para remaja sudah sangat kental dengan media sosial. Bukan hanya anak remaja, namun termasuk pada semua kalangan baik orang tua ataupun anak-anak usia sekolah dasar. Salah satu faktor pemicu turunnya minat membaca pada anak-anak usia remaja adalah karena kecenderungan bersosial media saat memiliki waktu luang. Mereka lebih memilih menghabiskan waktu luang…

Baca selengkapnya

Pergi Haji dengan Rp.100

Sebuah buku kecil, namun sarat motivasi bagi siapapun ummat muslim yang merindukan untuk berkunjung ke Baitullah. Di tengah himpitan ekonomi sebagian besar masyarakat, yang membuat mereka enggan memiliki niat ke Baitullah. Dan diantara bejibunnya orang-orang kaya yang belum mendapat panggilanNya. Buku ini mengisahkan tentang impian sepasang suami istri yang ingin menunaikan ibadah haji berdua, di…

Baca selengkapnya

Si Titin

oleh Wahyuni Tiga hari terakhir aku mulai memperhatikan keberadaanya, gadis kumel lagi lusuh berpakaian compang camping bahkan terkadang memakai pakaian yang lebih besar dari badannya, anak itu duduk menyilangkan kakinya memeluk piring kosong berwarna putih, ia mengangkat kepalanya pelan dan melihat ke arahku sembari tersenyum tipis, tapi pikirku dalam hati “pasti dia sengaja senyum agar…

Baca selengkapnya

Di Jeruji Menulis

Lewat imajinasilah, seseorang akan menembus ruang yang kedap. Jeruji yang sempit mungkin tak ubahnya ilusi. Di ruang terbatas orang bisa saja melakukan sesuatu yang melampaui batas. Resepnya, menulislah! Banyak tulisan yang lahir dari penjara. Entah karena penulis yang dipenjara, atau bukan siapa-siapa. Karena menulis bukanlah soal siapa dia, tapi menulis di ruang terbatas adalah cara…

Baca selengkapnya

Fenomena Gadget Anak Usia Dini

Oleh Raslina Tak bisa dipungkiri bahwa perkembangan teknologi dewasa ini ibarat pisau bermata dua. Ada sisi positif, pun sisi negatifnya. Semakin mudahnya akses terhadap informasi maupun berbagai kebutuhan hanya dengan menggerakkan ujung jari adalah peran positif teknologi yang menyusup di semua lini kehidupan manusia. Sehingga para perusahaan startup pun mengeluarkan sebuah statement “Go online or…

Baca selengkapnya

Mobilisasi Pengetahuan Melalui Perpustakaan Digital Enrekang di Era Disruptif

Pengetahuan tidak lagi hanya dapat dijumpai di perpustakaan atau dalam pustaka tercetak. Tetapi kini merambah ke format digital yang saat ini dominan digandrungi masyarakat, khususnya generasi millennial (digital native). Hal ini tidak lepas dari disrupsi digital yang memberikan dampak yang signifikan pada berbagai aspek, termasuk perpustakaan yang dikelola secara konvensional. Tak hanya itu, internet menjadi…

Baca selengkapnya