Klub Baca Pemustaka Akan Bincangkan Tokoh-Tokoh Filsuf Pra-Sokratik

Setahun terakhir ini, Klub Baca Pemustaka mengalami stagnan oleh karena banyak hal, di antaranya karena pembatasan sosial untuk mengatasi penyebaran covid-19 dan perpindahan gedung layanan perpustakaan umum. Belum lagi, kesibukan para pemustaka yang selama ini merupakan peserta tetap Klub Baca agak sulit dikompromikan untuk bisa bersua lewat daring. Dari semua hambatan itu, para pustakawan juga…

Baca selengkapnya

Di Enrekang, Hegemoni pun Tak Pernah Usai Dibincangkan

“Sebab kita ada dalam jaring-jaring hegemoni, justru ketika kita berbincang di Perpustakaan Umum Kabupaten Enrekang” Chat Firawan masuk di grup Kemah Pustaka, katanya ia sudah siap membahas Pokok-pokok Pemikiran Antonio Gramsci. Respon itu pun disambut oleh beberapa rekannya yang juga menjadi pembahas di bab-bab sebelumnya dari Buku Pendidikan Posmodern: Telaah Kritis Pemikiran Tokoh Pendidikan karya…

Baca selengkapnya

Bincang Pemikiran Plato

Klub Baca Pemustaka kembali menggelar Bincang Seri Filsafat di Perpustakaan Umum Kabupaten Enrekang, Jumat, 4 Oktober 2019. Kali ini yang menjadi pemantik ialah Dedi Setiawan (Presma STKIP Muhammadiyah Enrekang). Bincang yang berlangsung pada pukul 14.00 ini dihadiri 11 orang dari kalangan mahasiswa. Secara bergantian, mereka berbagi pengetahuan terkait riwayat dan pemikiran Plato. Dedi Setiawan memberikan…

Baca selengkapnya